Awal Tahun Diawali Dengan Penataan PKL Pagu Indah

Pagu indah saat ini menjadi Pusat Angkringan di Kelurahan Manisrrejo, kini mencapai 70 Peedagang Kaki Lima yang sedang berjualan disepanjang Jalan Sentot Prawirodirjo atau Jl Pagu Baru Kelurahan Manisejo Kecamatan Taman Kota Madiun. Kemarin 17 Januari 2025 Pukul 19.00 WIB, 3 Pilar beserta Paguyuban PKL sedang melaksanakan Rapat Koordinasi Penataan PKL Pagu Indah di salah satu Rumah Pengurus Paguyban yaitu Rumah Pak Jupri selaku ketua Paguyuban.

Selain penataan PKL yang ada di Pagu Indah , dalam kegiatan tersebut juga membahas bagaimana atau rencana Program Kerja yang dilaksanakan oleh Paguyuban agarr menarik Perrhatian Masyarakat sehingga sering berkunjung dan beraktivitas daerah Pagu sehingga dapat meningkatkan Ekonomi Masyarakat sekitar.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *