Jalan Sehat Hari Jadi Kota Madiun

Jalan Sehat Hari Jadi Kota Madiun

Ribuan Pegawa Pemerintah Kota Madiun kompak mengikuti Jalan Sehat Bareng Bapak PJ Wali Kota Madiun, Jumat (21/6) pagi, memeriahkan Hari Jadi Kota Madiun ke-106 “PESONA DUNIA” Kota Madiun

Start di Pahlawan Business Center (PBC), ribuan Pegawai Pemerintah Kota Madiun membaur jadi satu dengan para personel Polres Madiun Kota yang jalan sehat merayakan HUT ke-78 Bhayangkara.

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *